KBRN, Jakarta: Presiden Joko Widodo (Jokowi) menargetkan angka stunting di Indonesia turun menjadi 14% pada tahun 2024 mendatang. Untuk mengejar target tersebut, Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy mengatakan, penanganan stunting pada dua tahun ke depan harus turun sebesar 3 sampai 3.5% per tahun. "Kalau dalam keadaan Covid-19 yang babak […]

Read more of this post